Tugas : Buatlah pseucode & flowchart untuk menghasilkan 1 liter air dengan menggunakan tabung dengan ukuran 3 liter dan 5 liter.
Pseucode :
- Tabung 3 liter diisi air penuh lalu dituangkan seluruhnya ke tabung 5 liter.
- Tabung 3 liter diisi air penuh kembali lalu dituangkan seluruhnya ke tabung 5 liter yang sebelumnya telah diisi dengan air 3 liter.
- Tabung 3 liter dituang hingga tabung 5 liter tersisa 1 liter.
Flowchart :